Beranda | Artikel
Tuntunan Sunnah dalam Berpakaian - Panduan Amal Sehari Semalam (Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary, M.A.)
Selasa, 14 Maret 2017

Bersama Pemateri :
Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary

Ceramah agama Islam oleh: Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary, M.A.

Pada ceramah kali ini, Ustadz Abu Ihsan akan menjelaskan tema seputar “Tuntunan Sunnah dalam Berpakaian“.

Download juga kajian sebelumnya: Tuntunan Sunnah dalam Adzan dan Iqamah

Ringkasan Ceramah Agama: Tuntunan Sunnah dalam Berpakaian

Berpakaian merupakan aktivitas yang selalu kita lakukan setiap hari. Selayaknya kita berusaha supaya rutinitas ini bisa berbuah kebaikan beserta pahala. Yaitu dengan mengamalkan adab mengenakan pakaian menurut sunnah Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam di antaranya sebagai berikut:

1. Mensyukuri nikmatNya berupa pakaian
2. Mengibas pakaian sebelum memakainya
3. Mendahulukan yang kanan ketika mengenakan, dan mendahulukan yang kiri tatkala melepaskannya
4. Laki-laki tidak boleh menyerupai wanita, dan wanita tidak boleh menyerupai laki-laki dalam berpakaian
5. Memakai pakaian yang sederhana
6. Kaum laki-laki tidak boleh berpakaian isbal

Download Ceramah Agama: Tuntunan Sunnah dalam Berpakaian


Mari turut bagikan hasil rekaman ataupun link ceramah agama yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter, dan Google+ yang Anda miliki, agar orang lain bisa turut mengambil manfaatnya. Semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/25976-tuntunan-sunnah-dalam-berpakaian-panduan-amal-sehari-semalam-ustadz-abu-ihsan-al-atsary-ma/